السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

Sabtu, 13 Mei 2017

ALLAH TIDAK GHAIB

Ketika kita harus mengatakan bahwa Allah swt adalah tidak ghaib, maka pertanyaan besar yang muncul adalah “siapa sebenarnya yang dimaksud ghaib dalam surat al-Baqarah ayat 3?”[1]

Namun yang jelas, Nabi Muhammad SAW secara gamblang mengatakan bahwa Allah tidak ghaib, sebagaimana sabda beliau;

ارْبَعُوا عَلَى أَنْفُسِكُمْ، فَإِنَّكُمْ لاَ تَدْعُونَ أَصَمَّ وَلاَ غَائِبًا، وَلَكِنْ تَدْعُونَ سَمِيعًا بَصِيرًا

“Ringankanlan atas diri kalian (jangan mengerasakan suara secara berlebihan) karena susunggunya kalian tidak berdoa kepada Dzat yang tidak mendengar dan tidak kepada yang ghaib, akan tetapi kalian berdoa kepada Dzat Yang Maha Mendengar dan Maha Melihat” (H.R. Bukhari).

Selain itu, bahwa Allah dalam asma’ al-husnanya juga tidak memiliki sifat ghaib, akan tetapi Dia adalah maujud.


[1] الَّذِينَ يُؤْمِنُونَ بِالْغَيْبِ
(yaitu) orang-orang yang beriman kepada yang gaib (Q.S al-Baqarah: 3)
Share:

0 comments:

Posting Komentar

TERIMA KASIH